Daftar Mobil Wuling

Mobil MPV 1500 CC dengan Kabin yang Lega untuk 8 Penumpang, dengan harga yang ekonomis di bawah 200 JT (setelah Diskon, Tipe DB MT).

Memiliki Kabin yang sangat Lega & Jarak dari Tanah yang tinggi (205 mm) menghadirkan Wuling Confero menjadi mobil yang sangat Value For Money untuk masyarakat Indonesia.

Lihat Detail
Mulai Dari Rp 216.000.000

Wuling yang dapat berkompetisi di pasar otomotif Indonesia dengan dibekali beragam teknologi terkini, mulai dari perintah suara berbahasa Indonesia pertama yang terwujud dalam Wuling Indonesian Command (WIND) hingga inovasi WISE yang terdiri dari Advanced Driving Assistant System (ADAS) dan Internet of Vehicle (IoV). Selain itu, desain eksterior dan interior yang modern, pengalaman berkendara yang unik, serta fitur kenyamanan dan keamanan yang kompetitif di kelasnya, mampu mendeskripsikan SUV ini sebagai Rising Star.

Lihat Detail
Mulai Dari Rp 426.500.000

Wuling Formo <Bikin Usaha Makin Nyaman> difokuskan sebagai mobil angkutan & penumpang. Bermesin 1200 CC sehingga efisien dalam konsumsi BBM & cocok sebagai mobil operasional untuk mendukung usaha Anda. Dengan Ruang Kabin yang luas sehingga nyaman untuk penumpang & memuat barang dengan kapasitas yang banyak. 

Lihat Detail
Mulai Dari Rp 181.400.000

Memakai Wuling Confero 1.5 MT DB yang dimodif melalui Perusahaan Karoseri di Jakarta, menjadikan mobil Ambulance/ Siaga Wuling menjadi pilihan bagi Anda yang sedang merencanakan/menggangarkan pembelian Ambulance/Mobil Siaga.

Lihat Detail
Mulai Dari Rp 217.362.500

Smart Technologi SUV - ALMAZ - Drive Unlimited Way

 

Performance To Fulfill Free-Spirit PassionPowerful 1.5T Engine

Mesin berkapasitas 1.5 L dengan Turbocharged by Honeywell yang menghasilkan torsi terbesar di kelasnya. Menggunakan material aviation grade dan telah lulus uji ketahanan.

Lihat Detail
Mulai Dari Rp 342.500.000